4:36 PM 3/8/2008
yaa Alloh jika satu saat yang KAU kehendaki,
anak-anakku merengek
dan sang abi asyik memberi perintah
ingatkanlah aku selalu
bahwa ini adalah ladang amalku..
bahwa inilah tangga surgaku..
biarkan mulutku tersenyum
dan hatiku memelas padaMU, hanya padaMU..
sesungguhnya hamba ini kecil
hanya ENGKAU yang besar
sesungguhnya hamba ini lemah
hanya ENGKAU yang kuat
sesungguhnya hamba ini pemarah
hanya ENGKAU yang penyabar
sesungguhnya hanya ENGKAU yang pemaaf..
hanya ENGKAU yang maha bijaksana..
maka lapangkanlah hati hamba...
{* duh, apes.. rembesan suara rewel anak tetangga nularin hawa stress.. hikz, ribut yang bikin mamahnya ribet, it seems.. Haha e niau taihendesu ne.. }
yaa Alloh jika satu saat yang KAU kehendaki,
anak-anakku merengek
dan sang abi asyik memberi perintah
ingatkanlah aku selalu
bahwa ini adalah ladang amalku..
bahwa inilah tangga surgaku..
biarkan mulutku tersenyum
dan hatiku memelas padaMU, hanya padaMU..
sesungguhnya hamba ini kecil
hanya ENGKAU yang besar
sesungguhnya hamba ini lemah
hanya ENGKAU yang kuat
sesungguhnya hamba ini pemarah
hanya ENGKAU yang penyabar
sesungguhnya hanya ENGKAU yang pemaaf..
hanya ENGKAU yang maha bijaksana..
maka lapangkanlah hati hamba...
{* duh, apes.. rembesan suara rewel anak tetangga nularin hawa stress.. hikz, ribut yang bikin mamahnya ribet, it seems.. Haha e niau taihendesu ne.. }
No comments:
Post a Comment