Saturday, October 23, 2004

Ada...

Ada banyak hal yang terjadi di dunia ini
Seringkali tiada kita sadari
Tangan-tangan tak kasat mata yang menuntun langkah nasib kita
Kadang kita terbengong ,
Betapa cepatnya hidup mengaduh kita
Seperti kilat yang sekejap
Lalu lalang kematian
Menyisakan sesal tak berkesudahan


Besok entah masih ada surya
Wakil letupan asa memanggil


No comments: