Thursday, July 21, 2005

Mata Mata Mata…

‘Cos there’s something in the way you look at me
It is if my heart knows you’re the missing keys
Make me believe that there’s nothing in this world I can’t be
I never know what you see
but there’s something in the way you look at me

=== ( The Way You Look at Me, ga tau sapa yang nyanyiin .. =P )



Yakin atau nggak,
Banyak orang yang percaya bahwa mata adalah jendela jiwa
Banyak juga yang berpendapat kalo bahasa yang nggak pernah bisa berdusta itu pandangan mata!
Hehe,
Tapi lebih banyak lagi yang bilang..
Kita musti baik-baik jaga mata!
Soalnya,
Kata seorang ulama’ nih,
Semua dosa itu bisa dipicu sama sepasang makhluk yang bernama mata!
Yuph, mata juga yang pertama kali jadi tersangka pembuat hati kedodoran!
Apalagi jaman gini..
Wuuuh , nyang namanya aksi pemancing mata tuh buanyaak banget!
seabrek lah!
Ibaratnya, tanpa perlu buka mata pun tersedia sarana pen’cucimata’ itu!
tapi ini cuci bukan sembarang cuci!
ini cuci yang bikin rusuh hati!
So.. hati-hati jaga hati!

Jadi,
Bagaimana kesehatan mata Anda?

Moga fine selalu…

No comments: